KPU

Suka Kue Manis Tradisional? Ini 5 Resep Aneka Jajanan Pasar Praktis yang Dapat kamu Coba, Dijamin Bikin Nagih

Suka Kue Manis Tradisional? Ini 5 Resep Aneka Jajanan Pasar Praktis yang Dapat kamu Coba, Dijamin Bikin Nagih

Suka Kue Manis Tradisional? Ini 5 Resep Aneka Jajanan Pasar Praktis yang Dapat kamu Coba, Dijamin Bikin Nagih--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Suka kue manis tradisional? Ini 5 resep aneka jajanan pasar praktis yang dapat kamu coba, dijamin bikin nagih, yuk simak bahan dan cara membuatnya.

Kue tradisional atau yang dikenal dengan jajan pasar menjadi salah satu makanan khas yang keberadaannya masih tetap ada hingga sekarang.

BACA JUGA:Ini 7 Manfaat Mengonsumsi Buah Leci Selama Kehamilan, Meredakan Morning Sickness

BACA JUGA:Sampaikan Visi Misi dan Program ke KPU, Romer Optimis Bangun Provinsi Bengkulu Lebih Maju

Jajanan pasar mendapatkan posisinya tersendiri dihati maupun dilidah para penggemarnya.

Mempunyai cita rasa yang otentik terkadang membuat jajanan pasar banyak dirindukan.

Saat ini tidak perlu lagi kesulitan mencari jajanan pasar, karena kamu dapat membuatnya sendiri di rumah.

BACA JUGA:5 Cara Cerahkan Wajah Hanya dengan Madu, Mudah dan Efektif! Coba Sekarang

BACA JUGA:Ingin Konsumsi Susu Kambing? Cek 5 Rekomendasi Produk Susu Kambing Terbaik Ini

Menggunakan bahan-bahan yang mudah dicarik berikut kami sajikan beberapa resep jajanan pasar.

Resep ini dapat kamu ikuti karena simple dan mudah untuk dipraktekkan.

Aneka Resep Jajanan Pasar

1. Klepon


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: