KPU

Puluhan Kendaraan Terjaring Razia Operasi Patuh Pajak di Bengkulu Tengah

Puluhan Kendaraan Terjaring Razia Operasi Patuh Pajak di Bengkulu Tengah

Satlantas Polres Bengkulu Tengah dan Unit Pelayanan Terpadu Daerah (UPTD) Samsat Bengkulu menggelar operasi patuh pajak pda Selasa 1 Oktober 2024 pagi.--(Sumber Foto: Ronal/BETV)

BACA JUGA:Wajib Tahu! Ini 7 Ciri Stres pada Tubuh, Perubahan Nafsu Makan hingga Gangguan Pencernaan

Disisi lain, operasi patuh pajak dan kelengakapan kendaraan ini juga memberikan himbauan ke pengendara , betujuan agar pengendara tertib lalu lintas, dan juga dalam rangka mengurangi angka kecelakaan, pasalnya diketahui Benteng memiliki angka kecelakaan yang cukup tinggi.

BACA JUGA:Pusing hingga Pucat, Ini 6 Ciri-ciri Tekanan Darah Kamu Sedang Rendah

BACA JUGA:Ini 8 Penyebab Darah Rendah yang Sering Terjadi, Dehidrasi Termasuk Salah Satunya

"Kami tidak mencari kesalahan dalan operasi ini, apabila pengendara dan kendaraan lengkap maka kami kasih lepas, namun apabila sebaliknya, maka tetap akan kami proses, ini demi keselamatan pengendara itu sendiri," jelasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: