Jadi Panwascam Wajib Bebas Narkoba dan Sehat Rohani

Jadi Panwascam Wajib Bebas Narkoba dan Sehat Rohani

BETVNEWS,-  Sejak kemarin Bawaslu Kabupaten Mukomuko melaksanakan penerimaan anggota panwascam untuk 15 kecamatan. Seleksi berkas sampai tanggal 27- 3 desember mendatang. Khusus untuk tes panwascam tahun ini para peserta nantinya diwajibkan memenuhi syarat khusus bila susah dinyatakan lulus. Dijelakskan ketua Bawaslu Mukomuko Fadlul Azmi bahwa tahun ini akan ada kewajiban para peserta yang dinyatakan lulus untuk melengkapi surat keterangan bebas narkoba dan sehat rohani. "Syarat khusus tahun ini sudah akan kita terapkan yaitu baginpara peserta yang lulus wajib melampirkan surat keterangan bebas narkoba serta sehat rohani" jelas ketua Ditambahkannya untuk mengambil surat ini nanti bisa diambil di rsud dan di rumah sakit jiwa Bengkulu. " Untuk keterangan bebas narkoba bisa diambil di rsud Mukomuko sedangkann sehat rohani wajib di rumah sakit jiwa Bengkulu," tutup fadlul Azmi. (Jemiand)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: