Patut Diwaspadai! Inilah Ragam Efek Samping Tanaman Jarak, Picu Risiko Alergi hingga Gangguan Elektrolit
Patut Diwaspadai! Inilah Ragam Efek Samping Tanaman Jarak, Picu Risiko Alergi hingga Gangguan Elektrolit--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Patut diwaspadai, inilah ragam efek samping daun jarak bagi kesehatan, bisa memicu alergi hingga gangguan elektrolit. Cek di sini ulasan lengkapnya.
Meskipun daun jarak memiliki banyak manfaat untuk kesehatan, penggunaannya juga memiliki beberapa potensi efek samping yang perlu diwaspadai.
BACA JUGA:Kunker Kajati Bengkulu ke Kejari Bengkulu Selatan dan Kejari Seluma
Daun jarak adalah daun yang berasal dari tanaman Jatropha curcas, yang dikenal sebagai tanaman jarak.
Tanaman ini tumbuh subur di daerah tropis dan sering digunakan dalam pengobatan tradisional karena berbagai manfaat medisnya.
BACA JUGA:Jarang Diketahui! Inilah Alasan Daun Jarak Ampuh Mengobati Luka
BACA JUGA: Waspada! 6 Penyakit Ini Ditandai dengan Cegukan Terus Menerus, Apa Saja?
Daun jarak memiliki ciri khas berupa bentuk menyerupai hati atau segitiga dengan tepi yang bergelombang.
Warna daunnya hijau tua dan permukaannya halus. Tanaman ini memiliki tinggi yang bervariasi, bisa mencapai 2 hingga 5 meter, dan termasuk dalam keluarga tumbuhan Euphorbiaceae.
BACA JUGA:Ternyata Mudah Banget, Ini 5 Cara Atasi Cegukan, Salah Satunya Minum Secara Perlahan
BACA JUGA:6 Manfaat Daun Jarak bagi Kecantikan, Ampuh Atasi Masalah Kulit Wajah hingga Rambut, Cek di Sini!
Tumbuhan liar ini memiliki banyak kegunaan. Tetapi, ada konsekuensi jika kamu menanam tanaman ini secara berlebihan dan apabila kamu mengkonsumsinya melampaui batas.
Berikut adalah beberapa efek samping yang mungkin timbul dari penggunaan daun jarak di antaranya sebagai berikut.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: