Warga Kota Bengkulu Positif Covid-19 Bertambah Lagi

Warga Kota Bengkulu Positif Covid-19 Bertambah Lagi

BETVNEWS,- Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu Rabu (6/5) pagi kembali memastikan ada satu warga Kota Bengkulu positif Covid-19. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu Herwan Antoni mengatakan dengan adanya penambahan pasien covid 19 yang Berdasarkan hasil Laboratorium Kesehatan Palembang pada Selasa malam yang diterima oleh pihaknya. "Memang Benar ada penambahan lagi pasien positif covid 19 satu orang berjenis kelamin perempuan dengan usia 36 tahun.dan akan di sampaikan data detailnya saat konferensi pers nanti sore" ujarnya. (Adi Cemen)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: