Kunjungi Bengkulu, Pelabuhan hingga Jalan Tol Dilirik Investor Korea Selatan

Kamis 11-05-2023,14:20 WIB
Reporter : Oki
Editor : Dwi Aris Noprianto

BENGKULU – BETVNEWS - Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah, pada Kamis, 11 Mei 2023, menerima kunjungan dari investor korea selatan, pertemuan ini pun dilakukan di ruang kerja Gubernur.

BACA JUGA:KETAR-KETIR! Penyuplai Dana Ditangkap Hingga Saling Serang Sesama KKB, Egianus Kagoya Semakin Terpojok

Dari hasil pertemuan, Gubernur menjelaskan, jika pertemuan yang dilakukan, adalah tindak lanjut dari pembahasan sebelumnya yang mana pihak investor dari korea selatan, akan berinvestasi di Provinsi Bengkulu.

BACA JUGA:Air Minum Dalam Kemasan Berseri Diresmikan, 200 Dus perhari Siap Didistribusikan

Adapun sektor yang diminati oleh investor korea selatan tersebut, yaitu sektor kelautan, dimana tak lama lagi pelabuhan nusantara di kabupaten Seluma akan segera dibangun. 

BACA JUGA:Datangi KPU Bengkulu Utara, PDIP Daftarkan 30 Bacaleg

Selain itu dari sektor kelanjutan pembangunan tol Bengkulu-Lubuk Linggau, serta kelanjutan trase pembangunan rel kereta api, juga di lirik oleh pihak investor korea selatan, pihaknya pun berharap agar sector-sektor startegis dan produktif  ini dapat menyakinkan investor untuk berinvestasi di Provinsi Bengkulu. 

BACA JUGA:Luar Biasa! Imam Mahdi Muncul Jelang Hari Kiamat, Ternyata Ini Peran dan Ciri-cirinya

‘’iya ada tim dari korea selatan yang ingin berivestasi di Bengkulu, di sektor produktif, seperti pelabuhan perikanan nelayan di seluma dan juga kelanjutan tol dan trase rel kereta api,’’ ungkap Gubernur

 

Kategori :