Meledak di Mulut! Inilah Resep Ceker Mercon Ala Rumahan, Pecinta Pedas Dijamin Suka

Sabtu 22-07-2023,08:15 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

BETVNEWS - Inilah resep ceker mercon ala rumahan yang gampang untuk dibuat, bagi pecinta pedas dijamin pasti suka dan ketagihan.

Penyuka makanan super pedas pastinya sudah tidak asing dengan hidangan yang satu ini.

BACA JUGA:Enaknya Juara, Inilah Resep Sate Klopo Khas Surabaya, Gurih Bumbu Kelapanya Bikin Nagih

Ceker mercon adalah salah satu makanan khas yang berasal dari Jawa Timur. Ciri khusus dari makanan ini yakni rasa pedasnya yang mampu menggoyangkan lidah.

Sebagai salah satu bagian ayam yang banyak digemari, ceker seringkali dimasak pakai aneka bumbu pedas.

BACA JUGA:Menyegarkan! Inilah 5 Resep Minuman Kekinian Terbuat Dari Cincau, Praktis dan Gampang, Bisa Jadi Ide Usaha

Bumbu pedas dari masakan ceker inilah yang kemudian membuatnya dijuluki ceker mercon.

Buat yang masih belum mengetahui, mungkin akan ada yang bertanya, “Apa yang dimaksud dengan ceker mercon?” Nah nama hidangan ini terinspirasi dari sensasi rasa pedas yang langsung terasa ‘meledak’ layaknya petasan.

BACA JUGA:Resep Nasi Goreng Daging Sapi Pedas, Sajian Lezat untuk Menu Sarapan Esok Hari!

Rasa ceker mercon jangan diragukan lagi, sebab bagaimana tidak, bumbu khas dari ceker mercon ini saja umumnya menggunakan belasan hingga puluhan cabai tak lupa bumbu lainnya seperti kunyit, lengkuas, pekak, atau daun jeruk yang menambah cita rasanya semakin nikmat dan yang pasti rasa pedasnya cabai dan gurihnya bumbu sangat bikin ketagihan.

BACA JUGA:Resep Dorayaki Coklat, Kudapan Manis Khas Jepang yang Lezat dan Mudah Dibuat

Bagi kamu yang ingin membuat ceker mercon sendiri di rumah bisa banget.

Berikut resep ceker mercon pedas nampol yang bisa kamu cobain.

Resep Ceker Mercon

Bahan-bahan

Kategori :