1. Mempunyai KKS (Kartu Keluarga Sejahtera)
2. Tidak memiliki dan bukan anggota keluarga ASN/PNS, TNI/Polri aktif
3. Berasal dari keluarga miskin dan rentan miskin, ditandai dengan surat keterangan miskin dari Desa atau Kelurahan setempat.
BACA JUGA:TERBARU! Bansos PKH Tahap 3 Cair Agustus, Dapat Bantuan hingga Rp3.000.000, Cek Nominal Lengkapnya
4. Penerima PKH hanya bisa menerima bantuan selama 5 tahun
Perlu diingat, bahwa bansos PKH disalurkan bukan untuk perorangan melainkan untuk keluarga dengan kriteria tertentu saja yang bisa menerima bantuan ini.
Ada 7 kategori penerima bansos PKH tahap 3 yang telah ditetapkan oleh pemerintah. Besaran bantuan yang diterima oleh masing-masing kategori pun tidak sama.
Berikut 7 kategori penerima bansos PKH dan masing-masing nominalnya, yaitu,
BACA JUGA:Begini Cara Cek Bansos PKH Tahap 4 2023, Bantuan Cair Rp3.000.000, Siapkan KTP dan HP Sekarang
- Kategori balita usia 0 - 6 tahun: Rp3.000.000 per tahun atau Rp750.000 per tahap.
- Kategori ibu hamil dan masa nifas mendapat bantuan dengan sebesar Rp3.000.000 per tahun atau Rp750.000 per tahap.
- Kategori siswa jenjang Sekolah Dasar (SD), Rp900.000 per tahun atau Rp225.000 per tahap.
BACA JUGA:Cek Status Penerimanya, Bansos BPNT Tahap 4 Cair Agustus 2023, Bersiap Dapat Dana Rp400.000
- Kategori siswa jenjang Sekolah Menengah Pertama (SMP), Rp1.500.000 per tahun atau Rp375.000 per tahap.
- Kategori siswa jenjang Sekolah Menengah Atas (SMA), Rp2.000.000 per tahun atau Rp500.000 per tahap.