Allah Memilih Nabi Isa Membunuh Dajjal Menjelang Hari Kiamat, Ternyata Begini Alasannya

Jumat 17-11-2023,22:53 WIB
Reporter : Tria
Editor : Wizon Paidi

 

"dan (Kami hukum juga) karena ucapan mereka, "Sesungguhnya kami telah membunuh Al-Masih, Isa putra Maryam, Rasul Allah," padahal mereka tidak membunuhnya dan tidak (pula) menyalibnya, tetapi (yang mereka bunuh adalah) orang yang diserupakan dengan Isa." (An-Nisa' Ayat 157).

BACA JUGA:6 Alasan Nabi Isa Turun ke Bumi Jelang Hari Kiamat, Apa Saja?

Bukti bahwa Nabi Isa akan turun di akhir zaman tertuang dalam surat Al-Qur'an An-Nisa ayat 159, Allah SWT berfirman artinya:

"Tidak seorang pun dari Ahli Kitab kecuali yang akan beriman kepadanya (Isa) sebelum kematiannya. Dan pada Hari Kiamat kelak, Isa akan menjadi saksi terhadap mereka." (QS An-Nisa: 159).

Abu Syuraihah Hudzaifah bin Usaid menjelaskan turunnya Nabi Isa sebelum kiamat dalam hadits, bahwa Rasulullah SAW bersabda,

"Kiamat tidak akan terjadi sebelum kalian melihat sepuluh tanda:

(1) matahari terbit dari barat,

(2) asap,

(3) binatang melata,

(4) munculnya Ya’juj dan Ma’juj,

(5) keluarnya Dajjal,

(6) munculnya Isa bin Maryam,

(7) tiga gerhana; gerhana di barat

(8) gerhana di timur,

(9) gerhana di Jazirah Arab,

Kategori :