Siap-siap Kategori Ini Cair Bansos PKH 2023, Penerima Dapat Cek Link cekbansos.kemensos.go.id di HP

Rabu 20-12-2023,18:00 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

5. Tidak memiliki dan bukan anggota keluarga ASN/PNS, TNI/Polri aktif

BACA JUGA:Cek Bansos PKH dan BPNT Tahap 4 2023 di Sini, Bantuan Cair Rp3 Juta, Pastikan Nama Kamu Masih Terdaftar DTKS

6. Ditetapkan menjadi penerima bansos PKH tahap 4

7. Berasal dari keluarga miskin dan rentan miskin, ditandai dengan surat keterangan miskin dari Desa atau Kelurahan setempat

8. Para penerima manfaat (KPM) wajib terdaftar di DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial)

Sehingga masyarakat yang masih menantikan bantuan tersebut, wajib untuk memenuhi syarat di atas. Dalam hal ini, Pemerintah Daerah akan melakukan pembaruan data untuk uji kelayakan penerima bansos per bulannya.

BACA JUGA:Siap-siap Cair, Cek Bansos PKH Ibu Hamil 2023, Penerima Dapat Uang Bantuan hingga Rp750 Ribu

Selanjutnya, ibu hamil dapat langsung cek pencairannya melalui online untuk mendapat uang bantuan hingga Rp750 ribu. Berikut cara cek via online.

Cara cek penerima bansos 2023

Berikut cara cek pencairan bansos PKH tahap 4, penerima dapat pastikan status KPM bantuan 2023.

1. Buka situs resmi cekbansos.kemensos.go.id

2. Kemudian masukkan wilayah KPM mulai dari Provinsi, Kabupaten/kota, Kecamatan, dan Desa/kelurahan.

3. Isi nama lengkap penerima sesuai yang tertera dalam KTP.

4. Masukan kode captcha sesuai dengan gambar yang muncul di layar, lalu Klik "Cari Data".

5. Selanjutnya sistem akan menampilkan hasil pencarian apakah terdaftar atau tidak sebagai penerima bansos.

BACA JUGA:3 Bansos Cair Desember 2023, Cek Status Penerima Lewat Link Ini, Auto Dapat Uang Bantuan Pemerintah

Kategori :