8 Resep Menu Buka Puasa di Bulan Ramadan 2024, Segar, Lezat dan Mudah Dibuat, Apa Aja?

Rabu 06-03-2024,14:43 WIB
Reporter : Merita
Editor : Wizon Paidi

BACA JUGA:5 Resep Olahan Alpukat Sehat yang Cocok untuk Menu Sarapan Bergizi di Pagi Hari, Yuk Cobain

3. Resep Es Teler

Resep menu buka puasa ramadan 2024 segar dan lezat selanjutnya adalah es teler. Minuman satu ini sangat mudah dibuat, berikut resepnya:

Bahan-Bahan

  • 1 buah alpukat, kerok isi dagingnya
  • 2 sdm buah nangka iris
  • 3 sdm daging kelapa muda
  • 40 ml kental manis putih
  • 500 ml susu UHT
  • 500 ml air kelapa muda
  • 3 sdm gula pasir
  • 50 ml air hangat

Cara membuat

  • Masukkan seluruh bahan ke dalam satu wadah
  • Tambahkan susu kental manis yang sudah diseduh
  • Tambahkan air kelapa muda
  • Aduk semua bahan dan es teler siap disajikan.

BACA JUGA:Praktis dan Lezat, Yuk Cobain 4 Resep Olahan Masakan Berbahan Dasar Kacang Kedelai Ini!

4. Es buah campur

Resep menu buka puasa menyegarkan pertama adalah es buah campur. Saat berbuka tubuh membutuhkan sesuatu yang menyegarkan untuk mengembalikan stamina yang hilang.

Es buah campur tidak hanya menyegarkan namun juga mengandung berbagai vitamin dan nutrisi yang baik untuk tubuh.

Seperti yang diketahui bahwa buah-buahan sangat bermanfaat bagi kesehatan, jadi dengan mengkonsumsi es buah campur juga dapat menggantikan nutrisi yang sudah terkuras selama berpuasa, adapun cara membuatnya sebagai berikut:

Bahan

  • 150 g blewah
  • 150 g timun suri
  • 150 g nanas
  • 150 g semangka
  • 800 ml Buavita Mango
  • Es batu

Cara membuat

  • Campurkan timun dan belewah yang sudah di serut dengan potongan semangka dan nanas dalam satu wadah
  • Tambahkan Es batu ke dalam buah-buahan tersebut
  • Tambahkan buavita manggo dan aduk hingga semuanya menyatu
  • Es buah campur siap dinikamti.

BACA JUGA:Intip Resep dan Cara Membuat Strawberry Crumble Muffin, Cemilan Enak Untuk Keluarga

5. Es jelly susu guava

Resep menu buka puasa menyegarkan berikutnya adalah es jelly susu guava. Menu ini sangat segar dan nikmat untuk melepaskan dahaga setelah seharian berpuasa.

Selain itu cara membuatnya sangat mudah kamu hanya perlu mencampurkan bahan-bahan yang dibutuhkan, sebagai berikut:

Kategori :