BETVNEWS - Toyota merupakan salah satu merek mobil yang populer di Indonesia, diantaranya Yaris Cross Hybrid dan Avanza.
Mobil Toyota menjadi pilihan yang cocok untuk digunakan sebagai kendaraan pribadi karena memiliki berbagai jenis dan tipe mulai dari yang luas hingga canggih.
Bagi kamu yang tertarik, ada beberapa rekomendasi mobil Toyota terbaru yang bisa jadi referensi sebelum membeli.
BACA JUGA:Penting Dilakukan! Inilah 5 Tips Merawat Mobil Kesayanganmu Agar Tidak Cepat Rusak
Mobil Toyota untuk keluarga yang bermuatan luas ada Innova, Avanza, dan Rush, sedangkan mobil Toyota yang simpel cocok untuk kendaraan pribadi ada mobil Yaris, Corolla Cross, dan Calya.
Semua jenis dan tipe mobil Toyota sudah dibekali berbagai fitur canggih dengan sistem keamanan yang membuat perjalanan menjadi menyenangkan.
Melansir dari setirkanan.co.id, berikut rekomendasi mobil Toyota terbaru:
1. Toyota Yaris Cross Hybrid
Rekomendasi mobil toyota terbaru yang pertama adalah Yaris Cross Hybrid. Mobil Toyota satu ini secara resmi di rilis pada bulan Mei tahun 2023 kemarin.
Toyota Yaris Cross Hybrid sangat cocok digunkan sebagai kendaraan pribadi apalagi untuk anak muda.
Selain itu, mobil ini menawarkan performa yang tangguh dan kapasitas penumpang hingga 5 orang dengan harga sekitar Rp400 jutaan.
Di samping itu, mobil Toyota Yaris Cross Hybrid mengusung mesin hybrid yang hemat bahan bakar sangat cocok digunakan untuk kegiatan sehari-hari.
BACA JUGA:New Suzuki APV 2024 Bisa Jadi Pilihan Mobil Keluarga, Cek Spesifikasi Hingga Harga Terbarunya
2. Toyota Kijang Innova Zenix