5 Rekomendasi Mobil Double Cabin Bekas Harga di Bawah Rp100 Juta, Salah Satunya Toyota Hilux

Selasa 02-04-2024,05:00 WIB
Reporter : Merita
Editor : Wizon Paidi

BACA JUGA:10 Daftar Mobil yang Paling Irit BBM Cocok untuk Mudik Lebaran 2024, Selain Avanza, Honda CR-V Juga Termasuk

5. Mazda BT-50

Rekomendasi mobil double cabin bekas yang murah terakhir adalah Mazda Bt-50. Kendaraan roda 4 satu ini sangat mengusung mesin turbocharger 2.200 L yang super power.

Performa mobil double cabin Mazda BT-50 mampu menghadapi medan yang sulit dengan getaran minim sehingga tetap nyaman dikendarai.

Selain itu, mobil Mazda BT-50 didukung dengan berbagai fitur canggih. Harga bekasnya dibanderol mulai dari Rp60 jutaan sampai Rp110 jutaan.

Itulah informasi mengenai rekomendasi mobil double cabin bekas yang murah harga di bawah Rp100 juta, semoga bermanfaat.(*)

Kategori :