Enaknya, Cek Cara Membuat Bumbu Kaldu Ceker Pedas di Sini! Mudah Banget Cukup Siapkan Bahan Ini

Jumat 26-04-2024,19:30 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

- 2 buah kapulaga

- Garam, kaldu bubuk, dan gula secukupnya

Cara membuat:

  • Setelah bahan sudah disiapkan, rebuslah terlebih dulu ayam, kemudian masukkan jahe, rebus sebentar saja lalu buang busa-busa yang mengambang.
  • Tambahkan kayu manis, biji pala, kembang lawang, kapulaga, hingga merica bubuk.
  • Tumislah sebentar baceman bawang sampai wangi (tidak perlu ditambah minyak), kemudian masukkan ke dalam panci rebusan.

BACA JUGA:Nikmatnya, Ini Resep Capcay Bakso ala Rumahan, Masakan Simple Bikin Menggugah Selera

4. Resep sop ayam rempah

Bahan:

- 6 siung bawang merah 

- 4 siung bawang putih

- 1 ruas jahe 

- 2 sdt merica

Bumbu rempah:

- 5 kapulaga

- 2 bunga lawang

- 4 cengkeh

- 1 batang kayu manis (4 cm)

Cara membuat:

  • Rebus air terlebih dulu. Haluskan bawang merah, bawang putih, jahe, hingga merica.
  • Kemudian tambahkan ayam, bumbu halus, dan juga bumbu rempah.
  • Masak sampai ayam setengah empuk, lalu masukkan bahan lain dan bumbu bubuk.
  • Cek rasa dan setelah masak dapat disajikan.
Kategori :