Cek 10 Daftar Sayuran dan Buah Kaya Vitamin C, Salah Satu Manfaatnya Ampuh Menjaga Sistem Imunitas Tubuh

Minggu 09-06-2024,21:00 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

2. Jeruk

Buah ini mengandung vitamin C, dalam satu buah jeruk dengan ukuran sedang mempunyai kandungan kurang lebih 70 mg vitamin C. 

Jumlah ini telah mencukupi kebutuhan vitamin C harian mu. Sedangkan untuk secangkir jus jeruk, kandungannya sekitar 120 mg vitamin C.

3. Stroberi

Selain memiliki tinggi akan kandungan vitamin C, stroberi mengandung antioksidan yang juga tinggi. 

Menurut penelitian menerangkan bahwa ada kandungan antioksidan yang tinggi di dalam stroberi bisa untuk mencegah penyakit kanker, demensia, dan diabetes.

BACA JUGA:Inilah 5 Kebiasaan Buruk Penyebab Penuaan Dini, Paling Fatal Begadang hingga Tidak Pakai Sunscreen

4. Jambu biji

Jambu biji sebagai buah yang cukup populer dan juga memiliki kandungan vitamin. Buah yang dikenal akan kaya akan vitamin C adalah jambu biji. 

Dengan mengonsumsi jambu biji tersebut, kamu bisa memenuhi kebutuhan dari vitamin C harian sejumlah 140 persen atau jumlah yang sudah disarankan.

5. Leci

Buah ini juga mengandung vitamin C. Pada 100 gram leci, mengandung sekitar 72 mg vitamin C.

Tidak hanya itu saja leci memiliki beragam kandungan nutrisi lain dan juga baik bagi kesehatan, seperti tembaga dan kalium.

BACA JUGA:Jadi Pedang Bermata Dua, Ini Efek yang Akan Terjadi Jika Konsumsi Buah Ceri Berlebihan

Sayuran yang mengandung vitamin C

Tak hanya buah-buahan saja, sayuran juga punya kandungan vitamin C, berikut adalah daftar sayuran dengan kandungan vitamin C tinggi, yaitu: 

Kategori :