Hidari Mengonsumsi 8 Makanan dan Minuman Ini Bersamaan dengan Pisang, Bahaya!

Minggu 21-07-2024,08:00 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

Makanan yang tidak boleh dikonsumsi bersamaan dengan pisang selain itu adalah makanan yang mengandung protein tinggi.

Banyak orang yang menjalani diet tinggi protein, di mana mereka menggabungkan daging atau telur dengan pisang. Padahal ini bisa memperlambat proses pencernaan.

Pisang relatif cepat dicerna, akan tetapi menggabungkannya dengan protein dapat memperlambat  sistem cerna sehingga menyebabkan fermentasi dan gas di saluran pencernaan.

BACA JUGA:Cocok Buat Temani Waktu Santai Kamu, Ini 4 Resep Olahan Buah Pisang yang Lezat dan Mudah Ditiru

8. Susu dan Produk Susu

Makanan yang tidak boleh dikonsumsi bersamaan dengan pisang ialah susu dan sejenis produk susu lainnya.

Pisang kaya akan protein, serat, dan mineral penting lainnya, menjadikannya buah yang satu ini mengenyangkan sekaligus bergizi.

Namun, apabila dikombinasikan dengan lemak susu dan nutrisi lainnya, akan meningkatkan dosis nutrisi dan membuatnya sulit dicerna serta dapat memicu kembung atau rasa tidak nyaman.

BACA JUGA:Atasi Kolesterol Tinggi dengan 7 Makanan Ini, Ada Pisang hingga Alpukat

Nah, itulah 8 makanan ataupun minuman yang tidak boleh dikonsumsi bersamaan dengan pisang. Semoga onformasi ini membantu dan bermanfaat. (*)

Kategori :