Cobain Resep Olahan Teh Daun Jati Belanda Ini, Baik untuk Kesehatan

Rabu 07-08-2024,20:04 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

4. Resep teh daun mint

Bahan:

- 3 kantong teh hijau

- 1 liter air mendidih

- 1/4 cup gula

- 1/2 lemon besar (diiris tipis)

- 1 ikat daun mint segar (dicuci bersih)

- 2 gelas air dingin

Cara membuat:

  • Jika bahan sudah siap, bisa seduh teh di dalam air mendidih, kemudian tunggu hingga 10 menit.
  • Masukkan teh ke dalam teko yang sudah disiapkan.
  • Tuang gula dan lemon, kemudian diaduk menggunakan daun mint (pegang pada batangnya dan gunakan untuk mengaduk dan melarutkan gula).
  • Selanjutnya, tunggu sampai gula larut, tuang daun mint ke teko dan tambahkan 2 gelas air dingin.
  • Sampai benar-benar dingin, kemudian saring mint sebelum disajikan dan sajikan dingin.

BACA JUGA:6 Penyebab Gigi Kuning yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Konsumsi Minuman Bersoda

BACA JUGA:Nyeri Lambung Berkurang Hanya Dengan Konsumsi Minuman Sehat Ini, Yuk Cobain

Inilah beberapa resep olahan teh yang bisa kamu coba di rumah, salah satunya membuat teh daun jati belanda. Semoga bermanfaat.

Kategori :