BETVNEWS - Cara mengolah tanaman kumis kucing untuk obat herbal mudah dilakukan sehingga kamu dapat membuatnya sendiri di rumah.
BACA JUGA:Lagi! Kecelakaan di Jalan Lintas Seluma, 1 Pengendara Tak Sadarkan Diri
BACA JUGA:Cegah Gagal Ginjal di Usia Muda, Masyarakat Diimbau Terapkan Pola Hidup Sehat
Kumis kucing merupakan tanaman yang populer sehingga memiliki berbagai nama yang dikenali secara luas, seperti seperti kumis kucing yang terkenal di Indonesia.
Sementara di beberapa negara lain, kumis kucing ini juga dikenal dengan berbagai bahasa, misai kucing (Malaysia), rau-meo (Vietnam), myit-shwe (Myanmar), mao xi cao (China), neko no hige (Jepang), serta java tea atau cat's whiskers (bahasa Inggris).
Tanaman kumis kucing ini merupakan tanaman yang berasal dari keluarga Lamiaceae yang memiliki nama latin Orthosiphon artistatus dan dikenal juga dengan tanaman ginjal.
BACA JUGA:Partai Gerindra Beri Sinyal Dukungan untuk Helmi Hasan dan Mian di Pilgub Bengkulu 2024
BACA JUGA:Jeruk Purut Tawarkan 6 Manfaat Ini Untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Menenangkan Pikiran
Tanaman yang satu ini mengandung banyak sekali senyawa baik bagi tubuh dan tentunya aman dikonsumsi karena telah melalui uji di laboratorium.
Biasanya tanaman herbal yang satu ini akan tumbuh secara alami begitu saja seperti di hutan atau di tepian jalan hingga di tanah kosong yang tidak terpakai.
Kumis kucing sendiri memiliki khasiat sebagai antiradang, antioksidan, anti jamur, diuretik , anti-hipertensi dan juga antibakteri.
BACA JUGA:PAN dan PKS Berbeda dalam Mekanisme Penentuan Pimpinan DPRD Kota Bengkulu
BACA JUGA:Mantan Gubernur Agusrin Dukung Rohidin Mersyah di Pilgub Bengkulu 2024
Selain itu, tanaman ini juga mengandung banyak senyawa baik seperti flavonoid, yaitu buah eupatorin ran sinensetin, senyawa tanin, saponin, fenol terpenoid, dan juga orthosiphonin atau glikosida.
Oleh sebab itu tidak heran jika kumis kucing sering digunakan sebagai obat herbal atau obat tradisional untuk mengatasu berbagai macam penyakit.