Semangka Menyimpan Banyak Manfaat, Dapat Mencegah Degenerasi Makula Pada Mata

Rabu 21-08-2024,11:33 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

BACA JUGA:6 Manfaat Mandi Air Garam untuk Kesehatan, Dipercaya Ampuh Membuat Tidur Lebih Nyenyak

Vitamin A ini yang memadai kulit menjadi tampak terhidrasi dan sehat. 

Sedangkan, vitamin C bisa membantu tubuh untuk memproduksi kolagen, yakni protein yang mana bertanggung jawab untuk kulit kenyal dan rambut kuat.

8. Menjaga kesehatan pada jantung

Ada penelitian yang menyebut bahwa likopen yang ada pada semangka mampu membantu menurunkan kolesterol.

Selain itu, semangka juga menyimpan citrulline di dalamnya, yang dapat membantu menurunkan tekanan darah.

Tersedia vitamin A, C, dan magnesium dalam semangka juga disebut dapat bermanfaat untuk kesehatan jantung.

BACA JUGA:Cakap Cegah Demam Berdarah, Ini 8 Manfaat Jambu Biji untuk Kesehatan

BACA JUGA:10 Manfaat Daun Jambu Biji untuk Kesehatan, Cagah Obesitas Salah Satunya

Inilah beberapa manfaat buah semangka yang perlu kamu ketahui dan cukup digemari banyak orang. Semoga membantu.

Kategori :