Cukup Pakai Daun Pandan Bisa Menjaga Kesehatan Rambut, Cek Manfaat Lainnya

Sabtu 24-08-2024,11:53 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

6. Dapat redakan nyeri

Manfaat lainnya, tumbuhan ini juga bisa menjadi obat pereda nyeri. Dengan sifat analgesik yang dimiliki dapat meredekan sakit kepala, kram perut, nyeri dada, sampai nyeri radang sendi.

Tanaman hijau ini bisa ditambahkan ke dalam teh, dengan memotongnya menjadi kecil-kecil.

Kemudian, rebus daun pandan dengan segelas air dalam waktu 5 menit.

BACA JUGA:Cukup Jadikan Masker, Ini 5 Manfaat Ubi Ungu untuk Kecantikan Wajah

BACA JUGA:4 Manfaat Buah Rambutan untuk Bumil, Salah Satunya Bantu Pembentukan Tulang Janin

Jika sudah mendidih, saringlah air tersebut lalu tuang gula secukupnya.

7. Jaga kesehatan mulut dan gigi

Manfaat lain daun pandan yakni bisa menjaga kesehatan mulut dan gigi, baik gigi berlubang atau gangguan kesehatan lainnya.

Beragam metode pengobatan juga kerapkali menggunakan tumbuhan pandan ini untuk mengatasi gusi berdarah.

Meskipun begitu, diketahui belum banyak penelitian ilmiah yang bisa membuktikan.

BACA JUGA:Dapat Mengontrol Gula Darah, Ini 7 Manfaat Biji Chia yang Banyak Ditawarkan untuk Kesehatan

BACA JUGA:Bagus untuk Kesehatan Rambut, Ini 7 Manfaat Seledri untuk Kulit Kepala

Inilah beberapa manfaat daun pandan untuk kesehatan yang masih banyak orang belum tahu. Semoga bermanfaat.

Kategori :