Mampu Menurunkan Berat Badan, Ini Manfaat Lain Kulit Semangka yang Akan Kamu Rasakan

Sabtu 21-09-2024,14:56 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

BACA JUGA:7 Manfaat Jalan Kaki untuk Kesehatan Fisik yang Perlu Kamu Ketahui, Bisa Tingkatkan Kualitas Tidur, Lho!

Hal tersebut telah dibuktikan melalui penelitian bahwa kulit semangka dengan kandungan gula alami, dapat membantu meminimalkan gejala mual saat pagi hari atau dikenal dengan morning sickness.

Tidak hanya itu, kulit buah semangka ini akan sangat baik untuk ibu hamil sebab dapat mengurangi pembengkakan saat berhubungan dengan kehamilan, karena mengandung kalium yang cukup tinggi.

Pembengkakan ini tentu akan mengurangi dan mengganggu aktibitas selama masa kehamilan.

BACA JUGA:Cara Mendapatkan Wajah Mulus dengan Bahan Alami, Gunakan Lidah Buaya, Begini Aturan Pakai dan Manfaatnya

BACA JUGA:Cek 10 Manfaat Lidah Buaya untuk Kesehatan, Mengurangi Jerawat hingga Menyembuhkan Luka Bakar

4. Meningkatkan daya tahan tubuh

Diketahui kulit maupun daging putih pada semangka bisa meningkatkan daya tahan tubuh, sebab memiliki kandungan seperti vitamin A, vitamin C, potasium, serta antioksidan.

Senyawa tersebutlah yang dapat membantu daya tahan tubuh meningkat, serta bisa mencegah datangnya radikal bebas.

Mengonsumsinya secara rutin akan bisa berdampak untuk mengurangi penyakit infeksi.

5. Perawatan kulit

Dengan kandungan likopen dan flavonoid yang cukup, kulit buah semangka bisa membantu kurangi efek radikal bebas serta dapat pula menurunkan stres oksidatif.

BACA JUGA:Punya Segudang Nutrisi Baik Bagi Kesehatan, Ini 8 Manfaat Mengonsumsi Stroberi untuk Ibu Hamil

BACA JUGA:8 Manfaat Jeruk Nipis untuk Kecantikan, Bantu Perbaiki Struktur kulit hingga Atasi Jerawat

Terlebih buah ini juga kaya akan antioksidan, sehingga bisa menurunkan adanya kerutan, bintik-bintik penuaan hingga noda.

Kategori :