Nomor Urut di Pilkada Bengkulu Utara: Arie-Sumarno 1, Kotak Kosong 2

Senin 23-09-2024,18:50 WIB
Reporter : Shafrawi Salam
Editor : Ria Sofyan

"Setelah dilakukan berbagai sampai dengan saat ini dilakukannya pengundian nomor urut. Hasilnya paslon Arie Septia Adinata dan Sumarno mendapatkan nomor urut satu. Sedangkan nomor urut dua yakni kolom kosong," kata Santoso.

Santoso juga berharap pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 ini dapat berjalan dengan aman, damai dan tertib.

BACA JUGA:Program BSPS PKE di Seluma: 100 Rumah Tak Layak Huni Bakal Dibangun Mulai Oktober

BACA JUGA:Ini 7 Penyakit yang Disebabkan oleh Stres, Ada Gangguan Kecemasan hingga Masalah Kulit

"Dalam deklarasi kampanye damai, pihak KPU maupun bawaslu menegaskan untuk terhindar dari money (uang, red) politik, sara serta pelanggaran lainnya, yang dapat merusak pesta demokrasi," jelas Santoso.

Kategori :