1. Meningkatkan Risiko Tekanan Darah Tinggi
--(Sumber : iStockPhoto)
Efek samping konsumsi kuaci berlebihan yang pertama adalah dapat meningkatkan resiko tekanan darah tinggi pada tubuh.
Hal ini lantaran kuaci yang dijual di pasaran seringkali mengandung garam tambahan dimana konsumsi garam berlebihan dapat memicu peningkatan tekanan darah, yang berisiko bagi kesehatan jantung dan pembuluh darah.
Terlalu banyak natrium dalam tubuh bisa menyebabkan retensi cairan yang dapat membuat tekanan darah meningkat.
Pada jangka panjang, hal ini bisa menyebabkan penyakit kardiovaskular seperti serangan jantung atau stroke.
BACA JUGA:Bantuan UMKM hingga Beasiswa Era Rohidin Mersyah Sangat Membantu, Kader Lingkungan Minta Lanjutkan
BACA JUGA:KPU Batasi Pendukung Paslon di Debat Perdana Pilgub Bengkulu, Segini Jumlahnya
2. Gangguan pada Sistem Pencernaan
Efek samping berikutnya yang dapat terjadi akibat konsumsi kuaci berlebihan adalah dapat menyebabkan gangguan pada sistem pencernaan.
Meski serat dalam kuaci bermanfaat bagi pencernaan, konsumsi serat yang terlalu banyak dalam waktu singkat dapat menyebabkan masalah seperti kembung, perut kembung, atau sembelit.
Serat yang berlebihan juga bisa memperlambat penyerapan nutrisi penting dalam usus, mengganggu keseimbangan mikroflora, dan pada beberapa kasus dapat menyebabkan iritasi usus.
BACA JUGA:Bawaslu Provinsi Bengkulu Sebut Laporan Money Politik Terhadap Cagub Rohidin Mersyah Tidak Terbukti
BACA JUGA:717 Guru di Kabupaten Seluma Segera Terima Tamsil pada Awal November
3. Menyebabkan Kenaikan Berat Badan
--(Sumber : iStockPhoto)