- Parsley
Cara membuat:
- Setelah bahan sudah siap, terlebih dulu rebus beras atau nasi sampai mendidih.
- Lalu masukkan wortel, ayam, dan jamur, selanjutnya diaduk rata.
- Bila air mulai menyusut, kamu dapat tambahkan lada bubuk, bawang putih bubuk, dan juga oregano sambil dilumatkan.
- Tuangkan susu UHT serta keju secukupnya, lalu aduk terus sampai tekstur sesuai diinginkan.
- Bila selesai, kemudian beri taburan parsley dan bubur siap untuk dinikmati dan dihidangkan.
BACA JUGA:Masakan Simpel Serba Tempe, Enak dan Bikin Nagih, Cek Resep di Sini
BACA JUGA:Camilan Enak untuk Si Kecil, Ada Lumpia Goreng Sederhana Tanpa Micin, Cek Resepnya di Sini
5. Resep ayam balado
Bahan:
- 1 ekor ayam kampung/negeri (potong menjadi 4-8 bagian)
- 8 buah bawang merah (potong kasar)
- 1 buah tomat (cincang)
- 1-2 sdm air jeruk nipis
- 10 buah cabai merah (tumbuk kasar)
- Garam (secukupnya)
Cara membuat:
- Jika bahan sudah siap, ambil ayam kemudian lumuri dengan 1 sdm garam dan 1 sdm air jeruk nipis, tunggu hingga sekitar 10 menit. Lalu tiriskan.
- Setelah itu nyalakan api sedang dan goreng hingga matang. Tiriskan.
- Tuang 5 sdm minyak, kemudian tumis bawang merah hingga bening.
- Masukkan cabai dan tomat, lalu diaduk hingga cabai matang.
- Selanjutnya tambahkan ayam goreng, diaduk lalu tuang air jeruk nipis dan sedikit garam. Diaduk lagi sampai merata.
BACA JUGA:5 Resep Rebusan Daun Kersen untuk Obat, Bisa untuk Atasi Diabetes hingga Hipertensi
BACA JUGA:Camilan hingga Hidangan Berat, 6 Aneka Resep Olahan Daun Bawang Ini Bisa Kamu Coba