Dengan menghirup uap daun mint atau meminum minuman berbahan dasar mint dapat membantu melembapkan saluran napas sehingga terasa lebih nyaman dan bebas dari iritasi.
BACA JUGA:Olahan Kubis Merah Mudah dan Menyehatkan, Coba 4 Resep Ini
Demikian 5 khasiat daun mint untuk pernapasan yang dapat kamu peroleh dengan menggunakan tanaman ini. Semoga informasi ini bermanfaat!