8. Kehamilan dan Menopause
Penyebab kolesterol tinggi yang terakhir adalah kehamilan dan menopause. Dikatakan bahwa pada masa kehamilan kadar kolesterol cenderung mingkat.
Namun jika kadar kolesterol pada saat hamil terlalu tinggi maka dapat membahayakan janin dan ibu hamil karena dapat menyebabkan kerusakan hormon estrogen dan progesteron secara drastis.
BACA JUGA:Inilah 10 Makanan dan Minuman Mengandung Kalsium Tinggi, Nomor 1 dan 8 Bikin Melongo
BACA JUGA:Mengenal 7 Jenis Bawang Putih, Rempah Dapur dengan Segudang Manfaat untuk Kesehatan
Nah, itulah 8 penyebab kolesterol tinggi di dalam tubuh, semoga informasi ini bermanfaat.