
--(Sumber : iStockPhoto)
Kandungan antioksidan yang ada di dalam terong Belanda, seperti flavonoid dan vitamin C, sangat bermanfaat untuk kesehatan kulit.
Kandungan nutrisi ini dapat membantu melawan tanda-tanda penuaan dini dengan mengurangi kerusakan kulit akibat radikal bebas.
Selain itu, terong Belanda juga membantu meningkatkan produksi kolagen, yaitu protein penting yang menjaga elastisitas dan kekenyalan kulit sehingga kulit akan tampak lebih sehat, bercahaya, dan awet muda.
BACA JUGA:Mega Masuk 3 Teratas, Ini Perolehan Top Skor Terbaru V-League Putri Korea Selatan 2025
BACA JUGA:Kerap Diremehkan, Ini 8 Manfaat Daun Putri Malu untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui
4. Menstabilkan Tekanan Darah
Kandungan kalium yang terdapat dalam terong Belanda berfungsi untuk menjaga keseimbangan cairan dan elektrolit dalam tubuh.
Selain itu, mineral ini juga dapat membantu mengontrol tekanan darah dengan cara mengurangi efek natrium pada tubuh.
Oleh sebab itu, mengonsumsi terong Belanda secara rutin dapat membantu menurunkan risiko hipertensi dan menjaga kesehatan jantung.
BACA JUGA:Waka I DPRD Seluma Minta Pekerjaan Fisik 2025 Segera Dimulai
BACA JUGA:Perjalanan Karir Voli Megawati Hangestri Pertiwi: Dari Lokal hingga Jadi Bintang di Korea Selatan
5. Mendukung Kesehatan Pencernaan
--(Sumber : iStockPhoto)
Manfaat terong Belanda untuk kesehatan berikutnya adalah dapat membantu mendukung kesehatan pencernaan berkat kandungan serat yang ada di dalamnya.
Serat ini membantu melancarkan pergerakan usus, mencegah sembelit, dan mendukung pertumbuhan bakteri baik di usus.