Jangan Sepelekan Nyeri Haid! Mari Redakan dengan 6 Jenis Makanan ini

Minggu 16-02-2025,18:39 WIB
Reporter : Rizki Indah
Editor : Ria Sofyan
Jangan Sepelekan Nyeri Haid! Mari Redakan dengan 6 Jenis Makanan ini

6. Teh Chamomile

Teh chamomile mengandung senyawa antiinflamasi yang sanggup mengurangi kontraksi otot ketika nyeri haid.

Hal inilah yang membuat teh chamomile banyak direkomendasikan untuk dikonsumsi ketika nyeri haid melanda.

Minumlah dua cangkir teh chamomile per hari pada seminggu sebelum menstruasi.

BACA JUGA:Polresta Bengkulu Amankan Puluhan Remaja Diduga Geng Motor Lagi Asik Nongkrong Nenggak Miras

BACA JUGA:Satreskrim Polres Bengkulu Tengah Tangkap Pelaku Penganiayaan Bersajam

Demikian ulasan mengenai 6 jenis makanan ampuh meredakan nyeri haid, semoga membantu dan bermanfaat.

Kategori :