BACA JUGA:BRI Dukung Pengembangan Koperasi Desa Merah Putih Melalui Pemberdayaan dan Layanan AgenBRILink
3. Peru
Daftar negara penghasil alpukat terbesar di dunia yang ketiga adalah Peru. Dapat dikatakan terbesar karena negara ini memiliki total produksi alpukat sekitar 0,9 juta metrik ton.
Peru membudidayakan varietas alpukat Hass dan Fuerte. Budidaya alpukat terutama dilakukan di lembah-lembah pesisir Peru, yang memiliki iklim paling menguntungkan karena kondisinya yang kering. Bahkan Peru mengekspor alpukat dalam jumlah besar ke Eropa dan Tiongkok.
BACA JUGA:Minuman Segar Buah Kelapa Ini Cocok Dikonsumsi Sehari-hari, Cek Resep di Sini
4. Indonesia
Indonesia masuk kedalam jajaran penghasil buah alpukat terbesar nomor empat.
Indonesia berada di peringkat keempat dengan produksi sekitar 0,7 juta metrik ton. Iklim tropis menciptakan kondisi ideal untuk produksi alpukat sepanjang tahun.
Meskipun sebagian besar alpukat dikonsumsi secara lokal, produksinya sangat berkembang pesat.
BACA JUGA:Inilah 6 Manfaat Nyata Buah Kesemek untuk Kecantikan, Bikin Wajah OTW Glowing Seketika
BACA JUGA:Minuman Hangat Ini Cocok Dikonsumsi Saat Hujan, Cek Rekomendasinya di Sini
5. Kenya
Kenya memproduksi sekitar 0,4 juta metrik ton per tahun. Ekspor alpukat Kenya telah berkembang pesat dalam beberapa tahun terakhir, terutama ke Timur Tengah dan Eropa. Mayoritas alpukat yang ditanam di Kenya adalah jenis Fuerte dan Hass.
BACA JUGA:Cukup Konsumsi Sehari-hari, Ini Minuman yang Aman untuk Pencernaan, Cek di Sini
BACA JUGA:Geng Motor Kembali Meresahkan, Aniaya Petugas Parkir di Rumah Sakit DKT Bengkulu