Daftar 13 Wakil Indonesia di Babak 16 Besar Thailand Masters 2023

Daftar 13 Wakil Indonesia di Babak 16 Besar Thailand Masters 2023

Bagas/Fikri, pasangan ganda putra Indonesia yang akan bertanding hari ini di babak pertama All England 2023.--(Sumber Foto: Disway.id/BETV)

BACA JUGA:Syarat, Cara, hingga Biaya Pembuatan Paspor Umroh

Sementara itu, hanya tunggal putri yang gagal mengirimkan wakilnya ke babak ini. 

Terakhir, Komang Ayu Cahya Dewi bertdanding di babak sebelumnya dan menjadi wakil terakhir Indonesia di tunggal putri.

Ia harus mengakui kekalahan dalam rubber game 15-21, 21-16, 15-21, dari Weng Chi Hsu di babak 32 besar, Rabu 1 Februari 2023.

BACA JUGA:Penting! 9 Tips Aman Belanja Online agar Tidak Mudah Ditipu

Sebelumnya, Putri Kusuma Wardani juga harus berhenti di babak 32 besar setelah kalah dua game dari wakil AS Beiwen Zhang, 21-12, 21-15.

BACA JUGA:Daftar Produk Online yang Ramai Dicari oleh Konsumen, Cek di Sini!

Daftar Wakil Indonesia yang Lolos 16 Besar Thailand Masters:

Tunggal putra

  • Christian Adinata

BACA JUGA:3 Tips Aman Berkendara Motor di Jalan Licin

Ganda Campuran

  • Amri Syahnawi/Winny Oktavina Kandow
  • Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati
  • Zachariah Josiahno Sumanti/Herdiana Julimarbela
  • Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja
  • Akbar Bintang Cahyoni/Marseilla Gischa Islami

BACA JUGA:Pemprov Bengkulu Sukseskan Gerakan Nasional 1.000 Pohon Serentak Bersama Ibu Negara

Ganda Putri

  • Lanny Tria Mayasari/Ribka Sugiarto
  • Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi
  • Meilysa Trias Puspita Sari/Rachel Allessya Rose

BACA JUGA:Sebulan Bergabung, Ronaldo Belum Sumbang Gol untuk Al Nassr

Ganda Putra

  • Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yotje Yacob Rambitan
  • Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana
  • M Rayhan Nur Fadillah/Rahmat Hidayat
  • Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: