KPU

Cara Mengenalkan Anak Berpuasa untuk Pertama Kali, Cek di Sini Penjelasannya!

Cara Mengenalkan Anak Berpuasa untuk Pertama Kali, Cek di Sini Penjelasannya!

Foto merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Pixabay)

Selain untuk melatih anak agar terbiasa, hal tersebut akan mengurangi anak untuk terlelap kembali.

Selanjutnya, ada beberapa tips yang dapat kamu lakukan dalam menyediakan makanan untuk anak yang berpuasa:

BACA JUGA:Penyebab Kebakaran Belum Diketahui, Polisi Pasang Police Line

- Sajikan makanan yang mengandung serat dan karbohidrat, seperti gandum, beras merah, sayuran, dan buah-buahan, supaya anak merasa kenyang lebih lama.

- Sajikan makanan berprotein tinggi saat sahur, seperti daging tanpa lemak atau ikan, sebagai salah satu sumber energi penting bagi tubuhnya.

BACA JUGA:Mandi Balimau di Sungai, Tradisi Masyarakat Mukomuko Sambut Bulan Ramadan

- Pastikan anak minum air putih maupun air mineral yang cukup guna mencegah dehidrasi.

- Pastikan anak tak konsumsi minuman bersoda dan tidak makan secara berlebihan saat sahur.

- Hindari memberikan makanan dalam kadar gula tinggi, terlalu asin, pedas, dan goreng-gorengan saat sahur supaya tidak menimbulkan masalah pada pencernaan.

BACA JUGA:5 Tradisi Unik Sambut Ramadhan dari Berbagai Daerah di Indonesia

Inilah beberapa cara mengenalkan puasa pada anak yang perlu kamu terapkan, untuk melalui ibadah puasa pertamanya.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: