Selamat, Pelaku UMKM Kali Ini Dapat Cair Bansos hingga Rp2.400.000, Begini Caranya!

Selamat, Pelaku UMKM Kali Ini Dapat Cair Bansos hingga Rp2.400.000, Begini Caranya!

Foto merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BACA JUGA:Pernah Mengalami? Begini Tandanya Jika Kamu Sedang Trauma, Bisa Jadi Berawal pada Masa Kecil

Kemudian dalam setahunnya, bantuan BPNT ini dapat diakumulasikan hingga Rp2.400.000, siap masuk ke rekening masing-masing.

Diketahui bahwa bantuan tersebut disalurkan khusus untuk membantu masyarakat guna pemenuhan kebutuhan bahan pokok, berupa bansos pangan atau sembako.

BACA JUGA:Jangan Lupa Istirahat! 5 Gangguan Kesehatan Ini Bisa Terjadi Akibat Kelelahan

Berikut ini syarat bagi KPM bansos yang wajib dipenuhi antara lain yakni:

- Sebagai warga negara Indonesia (WNI) dibuktikan dengan KTP

- Sudah punya usaha berkala mikro

- Tidak tercantum dalam penerima bansos UMKM pada tahun sebelumnya

BACA JUGA:Bukan Atlantis! Ini Kota Kuno Tenggelam di Bawah Laut, Ternyata Ada?

- Bukan juga melakukan pinjaman dari fasilitas KUR

- Punya surat sebagai pemilik usaha, NIB atau SKU

- Bukan seorang ASN, anggota TNI dan Polri, ataupun pegawai BUMN dan BUMD

Adapun langkah-langkah untuk mengecek penerima bansos melalui website resmi Kemensos cekbansos.kemensos.go.id, yakni:

BACA JUGA:Subhanallah, Ini 4 Amalan Sederhana yang Bisa Menjadi Penyelamat dan Penerang di Alam Kubur

1. Login ke laman website cekbansos.kemensos.go.id

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: