Alhamdulilah! Selain PKH, Inilah Daftar Bansos Cair Juli 2023, Pastikan Nama Kamu Termasuk
Gambar hanya ilustrasi--(Sumber Foto: Doc/BETV)
7. Kategori lanjut usia sebesar Rp2.400.000/tahun
BACA JUGA:10 Fakta Menarik Kepulauan Hawaii, Nomor 2 Dilarang Pelihara Hewan Ini!
Bansos PKH akan disalurkan melalui Bank Himbara seperti BNI, BRI, Mandiri, dan BSI.
Sejauh ini, penyaluran dana bansos masih akan terus berlanjut pada bulan Juli 2023 ini.
Selain Bantuan reguler PKH (Program Keluarga Harapan) masih ada sejumlah bantuan lainnya yang akan disalurkan kepada masyarakat.
BACA JUGA:Kisah Keledai Nabi Uzair, Bukti Kekuasaan Allah hingga Dijamin Menjadi Hewan Penghuni Surga
Untuk itu, bagi para KPM pastikan jika namamu sudah terdaftar di DTKS Kemensos.
Inilah daftar bansos yang akan cair di bulan Juli 2023 selain bansos PKH, diantaranya:
1. BPNT (Bantuan Pangan Non-Tunai)
BPNT (Bantuan Pangan Non-Tunai) merupakan salah satu bansos yang rutin diberikan pemerintah untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM).
Setiap KPM akan mendapatkan bansos BPNT sebesar Rp200.000 per bulan yang bisa dibelanjakan untuk membeli bahan pangan seperti beras, telur dan aneka bahan pokok lainnya.
Penyaluran dan pencairan BPNT pun saat ini melalui KKS (Kartu Keluarga Sejahtera) dan kantor pos.
2. PIP (Program Indonesia pintar)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: