dempo

Perlu Tahu! 6 Hewan Ini Dilarang Dibunuh Menurut Islam, Apa Saja?

Perlu Tahu! 6 Hewan Ini Dilarang Dibunuh Menurut Islam, Apa Saja?

Gambar hanya ilustrasi.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

1. Semut

Berdasarkan hadits riwayat Muslim, Nabi Muhammad SAW bercerita, "Bahwa seekor semut pernah menggigit salah seorang nabi (Konon Nabi Musa As).

Lantas Nabi Musa As memerintahkan pengikutnya untuk membakar pohon yang menjadi sarang semut tersebut."

BACA JUGA:Masya Allah! Ada 6 Makhluk Mitologi dalam Islam, Kisahnya Disebut di Al-Qur'an dan Hadits

Turunlah wahyu dari Allah kepadanya, "Apakah hanya karena seekor semut menggigitmu lantas kamu membinasakan satu kumpulan umat yang selalu bertasbih."

Inilah kenapa semut menjadi salah satu hewan yang dilarang untuk dibunuh.

2. Lebah

BACA JUGA:Masya Allah! Sifat-sifat Malaikat Ini Sungguh Luar Biasa, Umat Islam Wajib Tahu!

Selain semut, ada lebah yang juga termasuk sebagai hewan yang dilarang untuk dibunuh.

Sejumlah ulama ada yang menyebutkan bahwa lebah punya banyak kegunaan demi keberlangsungan hidup manusia.

Sebagaimana diketahui bahwa hewan satu ini dapat menghasilkan madu, dan tentunya baik bagi kesehatan tubuh manusia.

BACA JUGA:Indahnya Islam di Hawaii, Bertambahnya Saudara Muslim di Dunia!

Madu dapat dijadikan sebagai obat serta beragam penyakit lainnya dan bisa pula menjadi pelengkap bumbu makanan manusia.

3. Burung hud-hud

Dalam Islam, burung hud-hud menjadi salah satu hewan yang dilarang untuk dibunuh, pasalnya hewan tersebut juga bermanfaat dalam kehidupan manusia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: