KPU

69 Prodi dan Institusi Universitas Bengkulu Raih Akreditasi Internasional

69 Prodi dan Institusi Universitas Bengkulu Raih Akreditasi Internasional

--(Sumber Foto: Ilham/BETV)

BACA JUGA:Kecelakaan Maut Mobil vs Motor di Seluma, Pelajar SMP Meninggal Dunia 

"Oleh karena itu, UNIB adalah perguruan tinggi pelopor dalam hal akreditasi internasional ACQUIN di Indonesia. Keberhasilan ini patut kita syukuri dan dijadikan sebagai tonggak sejarah baru mengawali perjuangan mewujudkan UNIB Unggul dan lebih baik lagi ke depannya," ungkapnya.

BACA JUGA:11 Desember Memperingati Apa? Cek Daftarnya Disini, Ada Hari Gunung Internasional

Akreditasi merupakan pengakuan terhadap lembaga pendidikan tinggi yang diberikan oleh lembaga yang kompeten, sebagai hasil penilaian bahwa perguruan tinggi tersebut telah memenuhi syarat maupun kriteria mutu yang ditetapkan.

Akreditasi internasional dianggap penting sebagai jaminan kualitas perguruan tinggi di mata publik nasional maupun Internasional.

BACA JUGA:Bupati Bengkulu Utara Salurkan Bantuan Kolam Bioflok kepada 15 Pokdakan

"Dengan akreditasi Internasional, Unib akan menjadi contoh perguruan tinggi di Indonesia dan sebagai rujukan," ujarnya.

Saat ini tersisi hanya 4 program studi yang belum terakreditasi Internasional karena jurusan yang tergolong baru sehingga memang belum dilakukan akreditasi Internasional.

(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: