Kaya Vitamin dan Kandungan Baik, Ini 7 Manfaat Madu untuk Wajah, Bikin Glowing hingga Hilangkan Flek Hitam

Kaya Vitamin dan Kandungan Baik, Ini 7 Manfaat Madu untuk Wajah, Bikin Glowing hingga Hilangkan Flek Hitam

Ilustrasi. Kandungan dan manfaat madu untuk wajah.--(Sumber Foto: Web/Klikdokter.com)

BETVNEWS - Madu merupakan salah satu bahan alami yang kaya vitamin dan kandungan baik, tidak heran jika Madu menyimpan banyak manfaat untuk wajah ataupun tubuh.

Manfaat madu sudah terkenal sejak dahulu, hasil nektar tanaman berbunga yang dikumpulkan oleh lebah ini sudah digunakan sebagai salah satu obat untuk kesehatan dan kecantikan sejak dahulu.

BACA JUGA:5 Cara Menghilangkan Flek Hitam Pakai Cuka Apel, Bikin Wajah Mulus, Glowing dan Awet Muda Permanen!

Diketahui terdapat kandungan vitamin C, B, antioksidan, antimikroba serta anti jamur di dalamnya yang berfungsi untuk mengatasi berbagai permasalahan kulit.

Kandungan tersebut dipercaya dapat mencerahkan kulit dan mengatasi masalah kulit lain seperti jerawat, flek hitam dan mencegah tanda-tanda penuaan.

Melansir dari siloamhospitals.com, madu memiliki kandungan dan menyimpan manfaat sebagai berikut:

BACA JUGA:5 Cara Menghilangkan Flek Hitam Pakai Madu, Ampuh Bikin Wajah Glowing, Awet Muda dan Bebas Tanda Penuaan

Kandungan 100 gram madu

  • Air: 20 gram.
  • Protein: 0,3 gram.
  • Vitamin C: 4 miligram.
  • Vitamin B2 (riboflavin): 0,04 miligram.
  • Vitamin B3 (niasin): 0,1 miligram.
  • Antioksidan
  • Antimikroba
  • Antijamur

BACA JUGA:5 Manfaat Lemon untuk Wajah, Atasi Flek Hitam, Bikin Kulit Mulus Bebas Jerawat dan Kerutan, Cek Kandungannya!

Manfaat Madu untuk Wajah

1. Mencerahkan Kulit Wajah

Manfaat madu untuk wajah yang pertama adalah dipercaya ampuh mencerahkan. 

Kandungan vitamin E yang terdapat pada madu diketahui bisa mencerahkan wajah. 

Hal ini karena kandungan vitamin tersebut dipercaya dapat membantu proses regenerasi kulit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: