iPhone Cepat Panas? Simak 10 Cara Mengatasinya di Sini, HP Menjadi Lebih Awet dan Tidak Gampang Rusak
Ilustrasi. iPhone cepat panas? simak 10 cara mengatasinya di sini, HP menjadi lebih awet dan tidak gampang rusak.--Sumber foto: (Wab/tafsiran.com)
Tidak hanya di bawah matahari yang terik, iphone juga dilarang diletakkan di tempat panas lainnya.
BACA JUGA:Harga iPhone 13 Turun Drastis, Cek Fitur dan Spesifikasinya, Masih Worth It di Pakai Saat Ini?
2. Jangan gunakan pendingin
Cara mengatasi iphone yang cepat panas berikutnya adalah jangan gunakan pendingin. Sering kali saat iphone menjadi panas, pengguna menggunakan pendingin untuk mendinginkan iphone, padahal ini sangat berbahaya pada iphone.
Oleh karena itu, jika iphone menjadi sangat panas kamu harus menghentikan penggunaannya dan letakkan HP di tempat yang sejuk.
3. Periksa penggunaan baterai
Car amengatasi iphone yang cepat panas selanjutnya adalah dengan memeriksa penggunaan baterai.
Salah satu penyebab iphone cepat panas biasanya karena baterai iphone sudah rusak, oleh karna itu kamu harus melakukan pengecekan berkala pada baterai.
Jika diketahui baterai health iphone miliki kamu sudah di bawah 80 persen, sebaiknya di ganti karena jika baterai helath kamu sudah cepat menurun akan mempengaruhi kinerja HP.
BACA JUGA:Naik atau Turun? Cek Harga iPhone 15 Sampai iPhone 15 Pro Max Hari Ini Kamis 22 Februari 2024
4. Jangan gunakan iPhone saat isi daya
Cara mengatasi iphone cepat panas lainnya adalah jangan digunakan saat sedang mengisi daya. Hal ini sering kali terjadi, saat mengisi daya pengguna masih mengoprasikan iphone tersebut sehingga sistem HP berkerja lebih keras yang pada akhirnya membuat suhu HP menjadi naik.
5. Lepaskan case hp
Cara mengatasi iphone cepat panas selanjutnya adalah dengan melepaskan case HP tersebut.
Hal tersebut karena saat menggunakan case, udara yang dikeluarkan HP menjadi terhadang yang akhirnya membuat udara panas tersebut menumpuk dan membuat iphone menjadi tambah panas.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: