Awas Jangan Keliru! Inilah Perbedaan PayLater dengan Pinjol yang Harus Kamu Ketahui
Awas jangan keliru! Inilah perbedaan paylater dengan pinjol yang harus kamu ketahui--(Sumber Foto: iStockPhoto)
BETVNEWS - Saat ini layanan paylater telah banyak berkembang di Indonesia yang datang dari berbagai macam perusahaan yang bergerak di bidang keuangan.
BACA JUGA:BCA PayLater Tawarkan Pinjaman Sampai Rp20 Juta, Simak Cara Aktivasi dan Transaksinya Melalui QRIS
PayLater sendiri merupakan layanan yang memberikan kesempatan kepada penggunanya untuk melakukan pinjaman yang dapat dilunasi nanti dengan cara dicicil atau diangsur.
Secara istilah, keduanya memiliki makna yang berbeda. Pinjol merupakan singkatan dari pinjaman online sementara paylater merupakan layanan yang dibayar nanti.
Pinjol seringkali dinilai lebih fleksibel dibandingkan dengan pinjaman lainnya lantaran pengguna dapat mengajukan pinjaman dengan jumlah yang bervariasi sesuai kebutuhan dan kemampuan pengembalian.
Di dalam dunia pinjol terdapat dua puihak utama yaitu pemberi pinjaman dan juga penerima pinjaman.
BACA JUGA:Inilah Kekurangan dan Kelebihan DANA PayLater, Wajib Tahu Sebelum Lakukan Aktivasi
Keduanya memang menawarkan hal yang sama, yaitu kemudahan dalam transaksi keuangan. Meski demikian, terdapat pula perbedaan antara keduanya sehingga tidak bisa dianggap hal yang sama.
Untuk itu, berikut telah BETV rangkum informasi mengenai perbedaan paylater dan pinjol yang dapat kamu simak dalam artikel berikut.
BACA JUGA:Segini Bunga dan Limit Pinjaman di DANA PayLater, Wajib Tahu Sebelum Lakukan Aktivasi
Perbedaan PayLater dan Pinjol
1. Perbedaan dari Segi Metode Transaksi
Perbedaan yang pertama datang dari segi metode transaksi. Paylater memungkinkan penggunanya untuk dapat melakukan pembiayaan terkait suatu pembelian.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: