KPU

Auto Fit Lagi, Ini 5 Tips Menjaga Kesehatan Saat Puasa Ramadan, Yuk Siapkan dari Sekarang

Auto Fit Lagi, Ini 5 Tips Menjaga Kesehatan Saat Puasa Ramadan, Yuk Siapkan dari Sekarang

Ilustrasi. Tips agar dapat menjaga kesehatan saat puasa Ramadan.--(Sumber Foto: Web/Medibank)

Cukupkan cairan tubuh dengan meminum air putih sebanyak 8 gelas per harinya. Kamu dapat mengaturnya saat waktu berbuka puasa hingga menjelang sahur.

3. Berbuka secukupnya

Setelah menjalani hampir seharian berpuasa, kamu mungkin sudah tidak sabar untuk berbuka. Meskipun dalam kondisi lapar karena belum mengisi perut, usahakan untuk tidak makan berlebihan.

BACA JUGA:Sebentar Lagi Ramadan! Ini Cara Mudah Berhemat untuk Buka Puasa Bersama, Kamu Perlu Tahu

Tidak hanya itu, kamu juga harus tetap berhati-hati dalam memilih makanan untuk berbuka. Misalnya dapat menghindari makanan yang terlalu berlemak,berminyak atau memiliki kalori tinggi. Hal ini karena bisa memberatkan perut dan akhirnya berat badan akan naik.

Terlebih tak jarang banyak orang memanfaatkan kesempatan berbuka untuk makan dengan porsi banyak. Hal ini tidak dianjurkan, karena tidak memberi pengaruh yang baik untuk kesehatan.

Kamu perlu memperhatikan waktu dan berbuka secukupnya, agar dapat tetap menjaga kesehatan walau sedang berpuasa.

BACA JUGA:Cobain 4 Resep Es Kuwut Ini, Buat Buka Puasa Kamu Makin Nikmat, Bisa Tambah Nata De Coco

4. Tidur yang cukup

Tips dalam menjaga kesehatan selanjutnya adalah dengan mengatur pola tidur. Hal ini menjadi salah satu kunci untuk tetap sehat.

Selama puasa Ramadhan, tidak ada yang berubah tentang aktivitas yang dijalani selama seharian. Sehingga tubuh juga memerlukan istirahat dan tidur menjadi sarana agar dapat kembali fit hingga waktu sahur.

Umumnya tidur dilakukan minimal 6-8 jam sehari, hal ini berfungsi agar tubuh memiliki energi saat siang hari. Dengan begitu, kamu perlu untuk menyesuaikan pola tidur dengan jadwal puasa.

BACA JUGA:Ini Cara Mengatasi Bau Mulut Akibat Asam Lambung Secara Sederhana, Bagus Dicoba Saat Bulan Puasa

Jika ada waktu untuk tidur di siang hari, hal ini bisa kamu gunakan untuk beristirahat selama bulan Ramadan. Tentunya ini menjadi bagian dari menjaga tubuh tetap sehat saat sedang berpuasa.

5. Beraktivitas

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: