KPU

Tidak Baik untuk Kesehatan Lambung, 5 Minuman Ini Harus Dihindari saat Berbuka Puasa

Tidak Baik untuk Kesehatan Lambung, 5 Minuman Ini Harus Dihindari saat Berbuka Puasa

Ilustrasi. Tidak baik untuk kesehatan lambung, 5 minuman ini harus dihindari saat berbuka puasa.--(Sumber Foto: Web/Halodoc.com)

Minuman yang harus dihindari saat berbuka puasa terakhir adalah kolak. Hal ini karena kolak dibuat dengan santan yang banyak, kandungan yang terdapat di dalam santan inilah bisa meningkatkan resiko gangguan pencernaan apalagi dikonsumsi dalam keadaan perut kosong.

Tidak hanya itu, saat berbuka tubuh butuh makanan yang mudah dicerna sehingga meminimalisir gangguan pencernaan. Namun isi di dalam kolak adalah sumber karbohidarat yang cukup berat dikonsumsi dalam keadaan perut kosong.

Oleh karena itu, tidak direkomendasikan mengkonsumsi kolak ketika berbuka puasa. Demikian informasi mengenai minuman yang harus dihindari saat berbuka, semoga bermanfaat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: