6 Amalan Ini Dianjurkan Saat Malam Lailatul Qadar, Cek Doa dan Tanda-tandanya di Sini!
Ilustrasi. Amalan yang dapat dikerjakan saat malam Lailatul Qadar, cek doa dan tanda-tandanya.--(Sumber Foto: Tim/BETV)
BACA JUGA:Menarik, Kisah Ashabul Kahfi Disebut dalam Al Quran, Pemuda Ini Tertidur 309 Tahun
- Dibaca saat berjamaah
Allahumma innaka afuwwun karimun tuhibbul 'afwa fa'fu 'anna
"Ya Allah, sungguh Engkau maha pemaaf yang pemurah. Engkau juga menyukai maaf. Oleh karena itu, maafkanlah kami."
Amalan di malam Lailatul Qadar
Lantas, bagaimana cara untuk mendapatkan malam mulia ini? Adapun beberapa amalan yang dapat kamu kerjakan di 10 malam terakhir yakni:
1. Memperpanjang salat malam
Telah diketahui bahwa Lailatul Qadar merupakan malam mulia dengan penuh keistimewaan. Sehingga di 10 malam terakhir, biasanya Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam tidak tidur.
Hal ini disampaikan dalam hadits riwayat Al-Bukhari dan Muslim, bahwa:
Aisyah RA menuturkan, "Rasulullah biasa saat memasuki 10 Ramadan terakhir, beliau mengencangkan ikat pinggang (bersungguh-sungguh dalam ibadah), lalu menghidupkan malam-malam tersebut dengan ibadah, dan membangunkan istri-istrinya untuk mengerjakan beribadah."
BACA JUGA:Ini 10 Gambaran Surga Menurut Al Quran dan Hadits, Indah dan Penuh Kenikmatan Tak Terbatas
2. Melakukan itikaf di masjid
Tentu Anda pernah bukan melihat seseorang yang berdiam diri di masjid dan tidak keluar. Hal tersebut merupakan salah satu amalan malam Lailatul Qadar.
Sebagaimana itikaf adalah berdiam diri selama menjalankan beribadah, misalnya berzikir, berdoa, membaca Alquran, salat sunah, dan ibadah baik lainnya.
3. Perbanyaklah tilawah al quran
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: