Kamu Perlu Tahu! Ini 7 Tanda Batin Mulai Lelah, Salah Satunya Sering Gelisah

Kamu Perlu Tahu! Ini 7 Tanda Batin Mulai Lelah, Salah Satunya Sering Gelisah

Ilustrasi. Mengenal 7 tanda seseorang mengalami lelah batin.--(Sumber Foto: Tim/BETV)

Sehingga jika hal tersebut terjadi maka motivasi hidupnya bisa jadi akan menghilang. Hal ini perlu diwaspadai karena bisa juga berdampak pada kesehatan mental seseorang.

Jika motivasi terhadap sesuatu menghilang, perasaan pun akan tidak tenang dan bahkan kehilangan untuk menikmati hidup yang lebih baik lagi.

3. Menjadi tidak sabaran dan mudah marah

Tanda selanjutnya adalah kamu menjadi tidak sabaran dan mudah marah misalnya pada sesuatu hal yang sepele. Hal ini bisa menjadi tanda bahwa kamu sedang merasa lelah batinnya.

BACA JUGA:Cek 6 Manfaat Buah Manggis di Sini, Ampuh Menjaga Kesehatan Otak dan Mental, Apa Saja Kandungannya?

Tidak hanya itu, saat merasa terganggu akan situasi yang dapat mempengaruhi hati dan pikiran, sesaat bisa membuat amarah meluap begitu saja bahkan kepada mereka yang tidak bersalah.

4. Merasa kesepian

Tanda bahwa kamu sedang merasa lelah batinnya yakni merasa kesepian. Hal ini terjadi karena tidak ada satu pun orang yang memberikan perhatian atau peduli padamu.

Bahkan kamu lebih memilih menyembunyikan perasaanmu yang sebenarnya, sehingga orang lain yang melihat kamu baik-baik saja.

Sangat penting untuk memiliki support system atau teman yang dapat mendukung setiap aktivitasmu, sehingga dapat kembali bersemangat dan tak lagi merasa kesepian.

BACA JUGA:Sambut Hari Peringatan 10 Oktober Sedunia, Ini 7 Cara Tingkatkan Kesehatan Mental pada Diri

5. Sering rasanya ingin menangis tiba-tiba dan merasakan kesedihan tanpa tahu sebabnya

Hal yang juga kerap terjadi oleh sejumlah orang adalah rasa ingin menangis secara tiba-tiba dan merasa sedih tanpa tahu apa penyebabnya. Hal ini menjadi tanda bahwa batinmu sedang merasa lelah, sehingga adakalanya kondisi ini bisa membuat down dan tidak bersemangat menjalani hidup khususnya bagi kaum wanita.

6. Tidur mulai tidak merasakan nyenyak dan saat bangun tidak bugar

Hal berikutnya yang terjadi adalah tidur tidak lagi nyenyak dan saat bangun merasa tidak bugar. Hal ini tentu menjadi persoalan dan bahkan dapat mempengaruhi kesehatan tubuh dan juga mental.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: