KPU

Cek Kandungan Gizi Daun Basil di Sini, Berikut 8 Manfaat yang Ditawarkan untuk Kesehatan Tubuh

Cek Kandungan Gizi Daun Basil di Sini, Berikut 8 Manfaat yang Ditawarkan untuk Kesehatan Tubuh

Cek Kandungan Gizi Daun Basil di Sini, Berikut 8 Manfaat yang Ditawarkan untuk Kesehatan Tubuh--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Cek kandungan gizi daun basil di sini, berikut 8 manfaat yang ditawarkan untuk kesehatan tubuh. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini.

Daun basil dengan nama latin Ocimum basillicum merupakan salah satu tanaman rempah yang sering digunakan sebagai bahan campuran makanan khas Italia.

BACA JUGA:Pernah Makan Kelapa Tua Kering? Ternyata Miliki 5 Manfaat Ini untuk Kesehatan

Daun basil di Indonesia sendiri belum terlalu populer jika dibandingkan dengan daun rempah lainnya seperti daun ketumbar, kemangi, dan daun mint.

Walaupun begitu, daun basil sering digunakan sebagai rempah pada makanan Indonesia.

BACA JUGA:Inilah Jumlah Kandungan Gizi Dalam Kacang Kapri, Nutrisinya Tawarkan Sederet Manfaat Bagi Kecantikan

Tidak jarang daun berbentuk mungil ini digunakan sebagai aroma terapi, teh, bahkan suplemen makanan.

Hal ini dikarenakan daun basil mengandung berbagai jenis nutrisi yang berguna bagi kesehatan, seperti mineral, vitamin, dan antioksidan.

BACA JUGA:Kacang Kapri Punya Segudang Nutrisi, Intip 7 Manfaat Dahsyat yang Ditawarkan untuk Kesehatan

Inilah kandungan gizi daun basil yang wajib kamu ketahui.

Kandungan Gizi Daun Basil

  • Kalori: 23 kcal
  • Protein: 3.15 g
  • Lemak: 0.64 g
  • Karbohidrat: 2.65 g
  • Serat: 1.6 g
  • Gula: 0.3 g
  • Vitamin A: 5275 IU
  • Vitamin C: 18.0 mg
  • Vitamin K: 414.8 µg
  • Vitamin B6: 0.155 mg
  • Folat (Vitamin B9): 68 µg
  • Vitamin E: 0.80 mg
  • Riboflavin (Vitamin B2): 0.076 mg
  • Niacin (Vitamin B3): 0.902 mg
  • Thiamin (Vitamin B1): 0.034 mg
  • Kalsium: 177 mg
  • Zat Besi: 3.17 mg
  • Magnesium: 64 mg
  • Fosfor: 56 mg
  • Kalium: 295 mg
  • Mangan: 1.148 mg
  • Tembaga: 0.385 mg
  • Seng: 0.81 mg

BACA JUGA:Inilah 8 Manfaat Memakai Air Mawar Sebelum Tidur, Mengatasi Beragam Masalah Kulit Wajah

Dengan kandungan tersebut, daun basil sering digunakan sebagai bahan pengobatan tradisional untuk mengatasi radang tenggorokan, flu, hingga kardiovaskular.

Selain itu karena aromanya yang kuat, basil sering pula digunakan sebagai aroma terapi yang dapat menenangkan pikiran.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: