KPU

Nampak Sepele Tapi Berbahaya untuk Pencernaan, simak 5 Kebiasaan Buruk Bikin Sembelit

Nampak Sepele Tapi Berbahaya untuk Pencernaan, simak 5 Kebiasaan Buruk Bikin Sembelit

Ilustrasi. Simak 5 kebiasaan buruk bikin sembelit alias susah BAB (Buang Air Besar)--(Sumber Foto: web/istockphoto)

BACA JUGA:4 Ide Camilan Simple Gurih dan Mudah Ditiru, Cukup Siapkan Bahan Ini

4. Konsumsi makanan pemicu sembelit

Mengonsumsi makanan pemicu sembelit menjadi salah satu faktor mengapa sulit buang air besar.

Sama seperti makanan yang mendorong buang air besar secara teratur, ada juga makanan yang harus dihindari jika ingin BAB teratur. 

Maka dari itu, kamu harus mengevaluasi kembali pola makan dan mengganti makanan apa pun yang dapat menyebabkan sembelit.

BACA JUGA:6 Fakta Menarik Buah Delima, Ternyata Punya Jenis yang Beragam Warna

Contoh makanan penyebab sembelit adalah makanan cepat saji, daging empuk, gorengan, roti putih, roti manis, hingga telur.

5. Menahan BAB

Kebiasaan menahan BAB adalah salah satu faktor susah untuk buang air besar. Kebiasaan menahan diri untuk buang air besar, misalnya karena malu atau tidak ada waktu, dapat mengubah pola pencernaan dan membuat feses keras.

BACA JUGA:Ampuh Jaga Gula Darah Tetap Normal, Buah Lontar Tawarkan 7 Manfaat Ini untuk Kesehatan

Untuk mencegah dan mengatasi sulit buang air besar, penting memiliki pola makan yang sehat dengan cukup serat, minum air yang cukup, bergerak secara teratur, dan tidak menahan keinginan buang air besar.

Inilah 5 kebiasaan buruk penyebab susah BAB. Harap hentikan kebiasaan buruk ini demi menjaga kesehatan sistem pencernaan kamu. Semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: