KPU

5 Penyebab Radang Tenggorokan yang Sering Diabaikan, Amandel Salah Satunya

5 Penyebab Radang Tenggorokan yang Sering Diabaikan, Amandel Salah Satunya

Ilustrasi. Penyebab radang tenggorokan.--Sumber foto: (Doc/BETV)

Diketahui, kondisi ini kerap terjadi pada derah mulut karena lembap. Seperti yang diketahui bahwa jamur sangat senang merdiam di daerah lembap.

Kondisi ini biasanya ditandai dengan bercak putih yang berada di rongga tenggorokan dan menimbulkan rasa nyeri dan sakit ketika menelan.

3. Tenggorokan Kering

Penyebab radang tenggorokan selanjutnya adalah kering. selain lembap bisa mengundang jamur, tenggorokan kering juga bisa menyebabkan radang tenggorokan.

Hal tersebut karena ketika tenggorokan kering maka akan terasa gatal dan sulit menelan karena serat.

BACA JUGA:Buah Ajaib Obati Malaria, Ini 6 Manfaat Duku untuk Kesehatan

4. Luka di Tenggorokan

Selain kering, luka jiga bisa menyebabkan sakit menelan. Kondisi ini bisa terjadi karena kebiasaan mengkonsumsi makanan dan minuman yang terlalu panas sehingga area tenggorokan menjadi luka.

Oleh karena itu kamu harus menghindari mengkonsumsi makanan yang terlalu panas agar tenggorokan tidak terluka shingga meminimalisir rasa nyeri dan sakit ketika menelan.

5. Radang Amandel (Tonsilitis)

Penyebab radang tenggorokan yang terakhir adalah amandel. Dua gumpalan daging yang berada di tenggorokan disebut juga dengan amandel.

Setiap orang memiliki masing-masing namun dengan ukuran yang berbeda. Jika terjadi infeksi maka akan meimbulkan rasa sakit dan kemerahan pada area tenggorokan.

BACA JUGA:Jadi Hidangan Populer di Jepang, Ini 5 Manfaat Teh Hijau untuk Kesehatan Tubuh

Cara Mengatasi Radang Tenggorokan

1. Perbanyak Minum Air Putih dan Istirahat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: