Cakap Redakan Gangguan Pernapasan, Pare Tawarkan 10 Manfaat Ini untuk Kesehatan
Ilustrasi. Manfaat pare untuk kesehatan.--Sumber foto: (Doc/BETV)
BETVNEWS - Pare merupakan salah satu tanaman yang cakap redakan gangguan pernapasan, simak penjelasan selengkapnya di sini.
Buah yang berasal dari Asia ini memiliki nama latin momordica charantia dan cukup populer di berbagai daerah di Indonesia. Pare terkenal dengan rasanya yang pahit dan kulit buahnya yang berkeriput.
Meskipun pahit buah pare dapat diolah menjadi berbagai hidangan lezat yang menggugah selera.
BACA JUGA:Kesehatan Rongga Mulut Makin Terjaga, Ini Manfaat Lain Buah Kelapa yang Sayang Dilewatkan
Tidak hanya enak, pare juga bermanfaat untuk kesehatan, mengkonsumsi buah pare bisa membantu mengendalikan kadar gula dalam darah.
Hal tersebut karena pare memiliki kandungan magnesium yang berfungsi secara aktif meningkatkan kerja insulin ya g bertugas mengatur kadar gula darah.
Selain itu, pare juga mampu cegah anemia karena mengandung zat besi, kandungan ini bertugas untuk meningkatkan produksi sel darah merah.
BACA JUGA:5 Kegunaan Minyak Cengkeh untuk Kesehatan, Ramuan Alami Bagi Tulang
Masih banyak manfaat pare untuk kesehatan diantaranya tingkatkan kekebalan tubuh, cegah asma, mengobati HIV, menguatkan tulang, cegah kanker, dan lainnya.
Manfaat ini tidak lepas dari dorongan berbagai vitamin dan nutrisi yang terkandung di dalam pare itu sendiri seperti vitamin C, serat, kalsium, zic, zat besi, dan berbagai sifat antioksidan lainnya.
Melansir dari laman resmi hellosehat.com, berikut kandungan dan manfaat pare untuk kesehatan:
BACA JUGA:Intip Kandungan Nutrisi di Dalam Buah Markisa, Berikut 7 Manfaatnya Untuk Kesehatan Tubuh
Kandungan pare
* Air: 94,4 gram (g)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: