Parents, Gunakan 5 Cara Ini Untuk Cegah Anak Kecanduan Game Online, Nomor 5 Paling Penting
Ilustrasi. Cara mencegah anak kecanduan game online--(Sumber : Doc/BETV)
BACA JUGA:Pengesahan 142 Warga Baru PSHT, Bupati Seluma Harap Tercipta Generasi Muda yang Tangguh
Untuk itu, penting bagi orang tua untuk terus mengawasi anak mereka agar tidak mengalami kecanduan game dan mengetahui cara mencegah anak agar tidak sampai kecanduan game online.
Lantas bagaimana cara yang bisa dilakukan oleh orang tua untuk mencegah anak kecanduan game online ini? Berikut informasinya yang telah BETV rangkum dalam artikel ini.
BACA JUGA:5 Cara Alami Mengatasi Wajah Bruntusan, Gunakan Masker Lidah Buaya Salah Satunya
BACA JUGA:6 Rekomendasi Sabun Muka untuk Wajah Bruntusan, Dijamin Glowing Sejak Pemakaian Pertama
Cara Mencegah Anak Kecanduan Game Online
1. Berikan Batasan
--(Sumber : iStockPhoto)
Cara pertama yang bisa dilakukan oleh orang tua untuk mencegah anak agar tidak kecanduan game online adalah dengan membatasi mereka saat menggunakan ponsel atau bermain game.
Pastikan agar anak tidak bermain lebih dari 2 jam sehari. Selain itu, orang tua juga dapat meletakkan gadget seperti komputer, laptop, atau ponsel di tempat lain yang mudah diawasi oleh orang tua.
BACA JUGA:Jelang Pilkada Serentak 2024, Ketua RT 09 Padang Serai Berganti
BACA JUGA:Cukup Konsumsi Minuman Sehat Ini, Ampuh Kurangi Peradangan, Cek Manfaat dan Resepnya
2. Terapkan Rutinitas Sehat
Hal lainnya yang bisa dilakukan oleh orang tua untuk mencegah anak kecanduan game online adalah dengan memberikan rutinitas sehat dengan aktivitas lain alih-alih bermain game.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: