dempo

Inilah 7 Ragam Manfaat Mengonsumsi Paprika Hijau untuk Ibu Hamil, Bagus Tingkatkan Pertumbuhan Janin

Inilah 7 Ragam Manfaat Mengonsumsi Paprika Hijau untuk Ibu Hamil, Bagus Tingkatkan Pertumbuhan Janin

Ilstrasi. 7 Ragam Manfaat Mengonsumsi Paprika Hijau untuk Ibu Hamil, Bagus Tingkatkan Pertumbuhan Janin--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Paprika memiliki kandungan zat besi yang cukup untuk mencegah anemia selama masa kehamilan.

Selain zat besi, paprika juga mengandung vitamin C. Vitamin C dalam paprika hijau membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh ibu hamil dan membantu penyerapan zat besi dari makanan lain, yang penting untuk mencegah anemia.

BACA JUGA:7 Khasiat Jahe untuk Kesehatan, Ampuh Atasi Nyeri Menstruasi

BACA JUGA:5 Manfaat Buah Belimbing untuk Kesehatan, Tingkatkan Sistem Kekebalan Tubuh Salah Satunya

2. Membantu Perkembangan Otak dan Sumsum Tulang Belakang Janin

Paprika hijau diketahui mengandung asm folat yang tinggi. Asam folat atau vitamin B9 ini sangat penting dan sangat dibutuhkan selama kehamilan.

Asam folat dapat membantu perkembangan otak dan sumsum tulang belakang janin, serta mencegah cacat lahir pada tabung saraf.

Karena itu, paprika hijau sangat dianjurkan untuk dikonsumsi.

BACA JUGA:Nikmat Banget! Cobain 2 Resep Mie Aceh Terenak Ala Rumahan, Pedasnya Bikin Lidah Bergoyang

BACA JUGA:Cara Ini Bisa Menurunkan Kadar Gula Darah, Cukup Konsumsi 7 Minuman Sehat Berikut

3. Mencegah Radikal Bebas

Manfaat paprika hijau bagi inu hamil adalah dpat menangkal radikal bebas selama masa kehamilan.

Paprika hijau mengandung antioksidan seperti beta-karoten, lutein, dan zeaxanthin.

Antioksidan seperti beta-karoten, lutein, dan zeaxanthin dalam paprika hijau membantu melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas, menjaga kesehatan ibu dan janin.

BACA JUGA:Yuk Coba Buat Pie Mini dari Buah Segar, Dijamin Enak dan Bikin Nagih, Intip Resepnya di Sini

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: