Wajahmu Bengkak Saat Bangun tidur? Yuk Hindari 5 Penyebabnya
Ilustrasi. Wajahmu Bengkak Saat Bangun tidur? Yuk Hindari 5 Penyebabnya--(Sumber Foto: Doc/BETV)
Berikut adalah beberapa kebiasaan yang bisa membuat wajahmu terlihat bengkak di pagi hari yang dilansir dari berbagai sumber, yakni:
BACA JUGA:5 Rekomendasi Obat Batuk Tradisional Ini Manjur dan Aman Dicoba, Bisa Dibuat di Rumah, Lho!
BACA JUGA:Dinas PMD Sebut 139 Desa di Seluma Sudah Ajukan Pencairan DD Tahap II
Penyebab Wajah Bengkak di Pagi Hari
1. Begadang
Penyebab wajah bengkak di pagi hari yang pertama aialah begadang. Begadang atau kurang tidur bisa menyebabkan wajah dan matamu terlihat bengkak di pagi hari.
Kurangnya istirahat di malam hari membuat tubuh menahan cairan berlebih sehingga menyebabkan wajah bengkak.
--(Sumber Foto: web/istockphoto)
Selain itu, begadangh juga bisa menimbulkan mata panda dan kulit pucat, mengingat kulit mengalami proses regenerasi saat tidur.
BACA JUGA:Ini Perkembangan Perobohan View Tower Usai Pelaksanaan Tabut 2024
BACA JUGA:Isak Tangis Iringi Proses Pemakaman Bripda Sony Bintang Alfalah yang Gugur Saat Bertugas
Nah, untuk mencegahnya kamu perlu yang namanya tidur malam berkualitas. Tidur yang berkualitas ialah tidur sekitar tujuh hingga delapan jam setiap malam.
Selain itu, menopang kepala dengan dua bantal saat tidur juga dapat menghentikan penumpukan air di jaringan wajah dan mengurangi kemungkinan wajah bengkak di pagi hari.
BACA JUGA:Ini 3 Anggota DPRD Provinsi Bengkulu Terpilih yang Mengumumkan Maju Pilkada 2024
BACA JUGA:Cobain Resep Air Rebusan Kunyit Ini, Ampuh Mengatasi Asam Urat Secara Alami
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: