Inilah 5 Minuman Sehat Rendah Purin, Bagus untuk Mengatasi Asam Urat, Punya Gejala Nyeri Sendi Wajib Coba

Inilah 5 Minuman Sehat Rendah Purin, Bagus untuk Mengatasi Asam Urat, Punya Gejala Nyeri Sendi Wajib Coba

Inilah 5 Minuman Sehat Rendah Purin Bagus untuk Mengatasi Asam Urat, Punya Gejala Nyeri Sendi Wajib Coba--(Sumber Foto: Doc/BETV)

2. Air Jahe

Minuman sehat penurun asam urat yang dapat dikonsumsi adalah air jahe. Jahe merupakan tanaman herbal yang sering dimanfaatkan sebagai obat tradisional untuk mengatasi beragam masalah kesehatan.

Jahe mengandung zat antioksidan yang mampu mengatasi peradangan juga meredkan begkak akibat asam urat.

Membuat air jahe untuk pun tidaklah sulit. Cukup tambahkan irisan jahe sekitar 2,5 cm ke dalam air, diamkan selama 5-10 menit, kemudian minum. Konsumsi ramuan ini secara rutin untuk menghilangkan kadar asam urat yang menumpuk dalam tubuh.

BACA JUGA:Polres Kaur Amankan Pelaku Pencabulan Anak di Bawah Umur

BACA JUGA:Empat Pengedar Sabu di Kota Bengkulu Diringkus Polisi, Berikut Barang Bukti yang Disita

3. Teh Hijau

Minuman sehat penurun asam urat yang dapat dikonsumsi selanjutnya adalah teh hijau. 

Sebagian orang mungkin sudah sering mendengar khasiat teh hijau untuk kesehatan, termasuk menurunkan kadar asam urat dalam tubuh.

Sebuah studi yang dipublikasikan di Journal of Ethnopharmacology mengungkapkan jika kandungan polifenol pada teh hijau dapat menurunkan kadar asam urat dengan cara mengurangi produksi senyawa tersebut dalam tubuh.

Selain itu, kandungan antioksidan pada teh hijau juga bisa membantu meredakan peradangan yang dipicu oleh asam urat.

BACA JUGA:Baik untuk Ibu Hamil, Ini 7 Manfaat Buah Markisa yang Perlu Kamu Ketahui

BACA JUGA:Persiapan Pengamanan Pilkada Serentak 2024, Kapolres Kaur Cek Kendaraan Dinas

4. Jus Timun


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: